Daftar Isi
Kita harus berterima kasih pada perkembangan jaman sekarnag ini. Banyak kemudahan-kemudahan yang telah tercipta seiring majunya ilmu pengetahuan dan teknologi. Salah satu dari kemajuan di dunia teknologi adalah hadirnya teknologi Cloud Komputing (Komputasi Awan). Komputasi awan (bahasa Inggris: cloud computing) adalah gabungan pemanfaatan teknologi komputer (‘komputasi’) dan pengembangan berbasis Internet (‘awan’). Awan (cloud) adalah metafora dari internet, sebagaimana awan yang sering digambarkan di diagram jaringan komputer. Sebagaimana awan dalam diagram jaringan komputer tersebut, awan (cloud) dalam Cloud Computing juga merupakan abstraksi dari infrastruktur kompleks yang disembunyikannya. – Wikipedia
Perusahaan besar yang masih memimpin dalam bidang Cloud Computing adalah Amazon, Microsoft, Google dan IBM. Ke empat perusahaan ini bersaing ketat untuk melayani pelanggannya, kecuali IBM yang menawarkan harga secara private kepada individu yang ingin menikmati layanan Cloud Computing milik IBM.
Boosteroid
Boosteroid (https://boosteroid.com) adalah platform layanan awan aman yang menyediakan akses mudah ke sumber daya komputasi, penyimpanan, produk perangkat lunak dan fungsi lainnya. Layanan Boosteroid akan memungkinkan untuk meninggalkan komputer pribadi yang mahal yang mendukung komputasi “awan” yang hebat dengan antarmuka yang mudah digunakan dan pengelolaan yang sederhana. Komputer mampu melakukan berbagai tugas di “awan”.
Keuntungan Pengguna Boosteroid
Untuk bisa fight dengan perusahaan-perusahaan besar yang sudah ada, boosteroid memiliki beberapa keunggulan yang diprediksi mampu untuk berasing dipasar global. Terdapat empat keunggulan yang akan ditawarkan platform untuk menghadapi Amazon dan kawan-kawan, yaitu
Harga lebih murah dengan kualitas terbaik. Kami mendapatkan pengalaman kami dan menemukan bahwa karena arsitektur dan utilisasi kapasitas konstan kami sendiri, biaya komputasi awan berkurang secara signifikan. Karena itu, kami akan bisa memberikan layanan dengan harga yang jauh lebih rendah dari yang ditawarkan oleh pelaku pasar terkemuka. Sewa ramah anggaran akan membuat Boosteroid tersedia bagi semua pengguna World Wide Web.
Pengguna dapat memastikan bahwa semua data mereka dijamin dan operasi tanpa cacat dari semua sistem dipastikan. Informasi akan selalu diamankan dan tidak ada yang bisa mencuri atau menariknya.
Server dan Implementasi
Bagian perangkat keras akan mencakup banyak sistem komputasi heterogen, digabungkan menjadi infrastruktur berkecepatan tinggi tunggal:
– server berdasarkan prosesor Intel atau AMD general purpose;
– server, yang meliputi NVIDIA atau akselerator grafis AMD dan kartu grafis;
– server, yang meliputi akselerator grafis Intel;
– Peralatan switching berkecepatan tinggi.
Arsitektur server akan didasarkan pada:
– Prosesor Intel Xeon E5, E7 v4 atau 5;
– Prosesor seri AMD EPYC 7000;
– Kartu grafis NVIDIA GeForce GTX 1080 Ti;
– NVIDIA Tesla P100, akselerator grafis Tesla V100 dan AMD Radeon Instinct;
– Akselerator seri Intel Xeon Phi 7000.
Boosteroid Token dan ICO
Boosteroid Token (BTR) adalah sebuah token yang dibuat menggunakan Ethereum blockchain (ERC20). Total token yang dirilis adalah 1,000,000,000 BTR. Token ini akan digunakan untuk pengguna untuk membeli layanan yang ditawarkan oleh Boosteroid.
Untuk tahap ICO, Bosteroid mengadakan ICO dibagi menjadi 3 tahap.
Tahap 1. ICO dimulai pada tanggal 23 Oktober 2017 – 6 November 2017. Total BTR Token yang dijual adalah 100,000,000 BTR. Total dana maksimal yang terkumpul adalah 53,000,000 USD. Untuk harga pertama adalah 0.48USD / BTR untuk 50juta token sedangkan 0.58USD/BTR untuk 50juta token sisanya.
Tahap 2. ICO dimulai pada tanggal 27 November 2017 – 11 Desember 2017. Total BTR Token yang dijual adalah 300,000,000 BTR. Total dana maksimal yang terkumpul adalah 374,000,000 USD. Untuk harga 60juta tokenpertama adalah 1.08 USD / BTR , untuk harga 70juta token berikutnya adalah 1.18 USD / BTR, kemudian untuk harga 80juta token berikutnya adalah 1.28 USD / BTR,lalu untuk 90juta token sisanya 1.38 USD/BTR .
Tahap 3. ICO dimulai pada tanggal 15 Januari 2018 – 15 Februari 2018. Total BTR Token yang dijual adalah 400,000,000 BTR. Total dana maksimal yang terkumpul adalah 932,000,000 USD. 400juta token dibagi menjadi 4 bagian, setiap bagian menempati pool sebanyak 100,000,000 BTR. Untuk harga dimulai dari 1.88 USD/BTR, 2.18 USD/BTR, 2.48 USD/BTR, 2.78 USD/BTR (setiap 100,000,000 Token).
Semua dana yang terkumpul dari masa ICO akan dialokasikan sebagai berikut.
Roadmap
Untuk saat ini , ketika artikel ini diterbitkan, ICO Tahap 1 masih berlangsung (6 November 2017 GMT+7- Indonesia Time)
Tim dan Penasihat
Link bermanfaat
Medium : https://medium.com/@Boosteroid
Twitter : https://twitter.com/infoboosteroid
Facebook : https://www.facebook.com/boosteroid.info
Created by : bayu7adi
Bitcointalk Profil : https://bitcointalk.org/index.php?action=profile;u=1103069
Ethereum Address : 0x77259B80B0b7EcBfb7bAaA675b9026fD3765F789